THE EFFECT OF LEADERSHIP STYLE ON EMPLOYEE PERFORMANCE AT PT. PERDANA ADHI LESTARI BANDAR LAMPUNG

supandi - -

Abstract


Seiring dengan perkembangan dunia bisnis, banyak perusahan dunia bahkan pembisnis lokal pun bersaing dalam menggembangkan dan memajukan perusahannya. Oleh karena itu, setiap perusahaan dituntut untuk terus mengembangkan sumber daya manusia (SDM). Dalam hal gaya kepemimpinan yang berfokus pada gaya kepemimpinan otoriter, gaya kepemimpinan partisipasi, dan gaya kepemimpinan delegasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada PT. Perdana Adhi Lestari Bandar Lampung. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Simple Random Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 118 responden. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan otoriter (X1), gaya kepemimpinan partisipasi (X2), dan gaya kepemimpinan delegasi (X3) berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, dari masing–masing variabel (X) mempengaruhi variabel (Y). Sedangkan hasil penelitian secara simultan menunjukkan bahwa gaya

kepemimpinan otoriter, gaya kepemimpinan partisipasi, dan gaya kepemimpinan delegasi bersama–sama berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Perdana Adhi Lestari Bandar Lampung.

Kata kunci: Gaya Kepemimpinan Otoriter, Gaya Kepemimpinan Partisipasi, Gaya Kepemimpinan Delegasi, Kinerja Karyawan


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Abbas, M., Ali, A., & Khalid, M. A. (2019). Leadership Style And Employees’ Performance In Pakistan: The Mediating Role Of Organisational Commitment. University of Management and Technology Lahore Pakistan. Journal of Management, University of Management and Technology Lahore, Pakistan.

Anggita. A. (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan Otoriter Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PT.. Sistemaju Mandiri Prakarsa Cabang Cibitung. Jurnal Ekonomi Bisnis, Sekolah Tinggi Pelita Bangsa.

Amirullah. (2015). Pengantar Manajemen. Bandung: Mitra Wacana Media.

Arni, M., & Azis, M. (2019). Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Profesionalisme Terhadap Kinerja Melalui Motivasi Kerja Guru SD Negeri di Kecamatan Bonto Bahari Kabupaten Bulukumba. Jurnal Managemen. https://doi.org/10.2568/yum.v2i2.407

Apriyanto, R. C. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Otoriter, Komunikasi Organisasi, dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT.. Asia Paramita Indah TBK. Mandom di Surakarta. Jurnal Manajemen, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Badeni. (2013). Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. Bandung: Alfabeta.

Bahrum, S. M. & Sinaga, I. W. (2015). Pengaruh Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. (Studi Pada Pegawai Lembaga Dewan Kawasan Perdagangan Bebas Pelabuhan Bebas Batam Bintan Karimun) Jurnal Akuntansi, Ekonomi, dan Manajemen Bisnis, Politeknik Negeri Batam.

Boone, L. E. & Kurtz, D. L. (2007). Contemporary Business 1st edition. Jakarta: Salemba Empat.

Chammas, C. B. & Hernandez, J. M. D. C. (2019). Comparing Transformational and Instrumental Leadership The Influence of Different Leadership Styles on Individual Employee and Financial Performance in Brazilian Startups. Journal of Innovation & Management Review, Centro Universitario da FEI, Sao Bernardo do Campo, São Paulo, Brazil and Universidade de Sao Paulo Escola de Artes Ciencias e Humanidades, Sao Paulo, SP, Brazil. https://doi.org/10.1108/INMR-08-2018-0064

Djakasaputra, A., dkk. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Delegatif, Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank MANDIRI KCP Jakarta Kota. Jurnal Ekonomi, Universitas Tarumanagara. https://doi.org/10.24912/je.v22i1.183

Efendi, R. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Koprasi Pondok Pesantren Almunawir Yogyakarta. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Yogyakarta.

Fajrin, I. Q. & Susilo, H. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Karyawan Pabrik Gula Kebon Agung Malang). Jurnal Administrasi Bisnis Univеrsitas Brawijaya Malang.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Semarang: Penerbit Universitas Diponegoro.

Gunawan, M. & Hariri, A, I. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Delegatif dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT.. Clipan Finance Indonesia, Tbk Cabang Tangerang New-Car Alam Sutera. Jurnal Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Tangerang.

Hardianti, M. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Otoriter Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi (Studi Kasus Pada PT.. Citosarana Jasapratama (Cito Express) Cabang Jombang). Jurnal Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta.

Hasibuan, M. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, R.. A. (2013). Partisipasi Masyarakat Dalam Kegiatan Pembangunan Fisik di Kecamatan Medan Tembung. Jurnal Publik Administrasi Universitas Medan.

Hidayatillah, M. H. (2018). Hubungan Persepsi Gaya Kepemimpinan Otoriter dengan Perilaku Kerja Kontraproduktif. Jurnal Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.

Imban, I., Kojo, C., & Mintardjo, C. M. O. (2017). Pengaruh Karakteristik Individu dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan PT.. Telkom Indonesia Manado. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Univeristas Sam Ratulangi Manado. https://doi.org/10.35794/emba.v5i3.17269

Insan, P. D. & Yuniawan, A. (2016). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif, Lingkungan Kerja, Kompensasi dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Bagian Keperawatan RSUD Tugurejo Semarang) Journal of Management Universitas Diponegoro.

Kusuma, M. (2012). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif, Kompensasi, dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan di Sekolah Tinggi dan Politeknik Cahaya Surya Kediri. Jurnal Ilmu Manajemen, Sekolah Tinggi Politeknik Cahaya Surya Kediri.

Lubis, A. Y. O. & Susanti, F. (2015). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi Terhadap Prestasi Kerja Karyawan (Studi Pada PT.. Japfa Comfeed Indonesia (JCI) Tbk Divisi Fam 1 Padang). Jurnal Ilmu Ekonomi, Sekolah Tinggi Ilmu Eknomi ‘KBP’.

Lubis, D. M. & Junaidi. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai di PT.. BPR Duta Paramarta Cabang Pringgan Medan. Jurnal Publik Reform UNDHAR Medan.

NawoseIng’ollan, D. & Roussel, J. (2017). Influence of Leadership Styles on Employees’ Performance: A Study of Turkana County, Kenya. Journal of Bisiness and Social Science, Paris School of Business.

Pasla, S. D. C., Mandey, J. & Tulusan, F. (2015). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja Pegawai Negeri Sipil di Dinas Energi Sumber Daya Mineral Sulawesi Utara. Jurnal Administrasi, Universitas Sulawesi.

Pratama, C. Y. (2012). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Otokratis Terhadap Kepuasan Kerja. Jurnal Social and Industrial Psychology, Universitas Negeri Semarang.

Purwanto, A., dkk. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipasi Dan Otokratis Terhadap Kinerja Sistem Jaminan Halal Has 23000 Pada Industri Makanan Kemasan. Jurnal Pendidikan, Universitas Pelita Harapan. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v4i1.345

Raja, E. M. L. (2016). Pengaruh Pelatihan dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT.. PLN (Persero) Area Surabaya Utara. Jurnal Ilmu Manajemen.

Richard, L. D. (2010). Era Baru Manajemen “New Era of Management” Edisi ke-9. (Jakarta): Salemba Empat.

Robbins, S. P. (2006). Perilaku Organisasi. Edisi Kesepuluh. Jakarta: PT. Indeks Kelompok Gramedia.

Rompas, G. A. C., Tewal, B., Dotulong, L. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Pengawasan, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perhubungan Kabupaten Minahasa Tenggara. Jurnal EMBA, Universitas Sam Ratulangi.

Rustilah, S. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai Tenaga Kontrak. Journal Management Review, Universitas Galuh Ciamis. http://dx.doi.org/10.25157/jmr.v2i2.1798

Santoso, S. (2001). Buku Latihan SPSS Statistik Parametrik. Jakarta: PT.. Elek Media Komputindo.

Sanusi, H. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Toko HP New Cahaya Plaza Millennium Medan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Universitas Medan.

Sari, H. M. K. (2016). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Otoriter Terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan Kerja Dan Stres Kerja Karyawan Perusahaan X di Blitar. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

Sari, Y. U., Samhudi, A., & Wicaksono, T. (2020). Analisis Gaya Kepemimpinan Guna Meningkatkan Kinerja Karyawan di PT.. Gunung Hidayah Sungkai. Jurnal Manajemen, Universitas Islam Kalimantan.

Setiawan, A. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja PT. Asri Motor Cabang Jenggolo. Jurnal Manajemen, Universitas Kristen Petra.

Septiana, A., Harini, S., & Sudarijati. (2018). Pengaruh Stres Kerja dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Han UI Jaya Garment. Jurnal Sosial Humaniore, Universitas Djuanda Bogor. http://dx.doi.org/10.30997/jsh.v9i1.1377

Siswanto & Hamid. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Divisi Human Resources Management Compensation and Benefits PT.. Freeport Indonesia). Jurnal Administrasi Bisnis, Universitas Brawijaya Malang.

Siagian, T. S. & Khair, H. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. https://doi.org/10.30596/maneggio.v1i1.2241

Surya, D. A. & Megawati, S. (2015). Analisa Pengaruh Gaya Kepemimpinan Otoriter dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Departemen Room Divison Swiss-Belinn Hotel Manyar Surabaya. Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa, Universitas Kristen Petra.

Syaiyid, E., Utami, H. N. & Riza, M. F. (2013). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja (Studi pada Karyawan Radar Malang PT.. Malang Intermedia Pres). Jurnal Administrasi Bisnis Universitas Brawijaya.

Whitmore, J. (1997). Coaching for Performance. London: Nicholas Brealey Publishing Ltd.

Waruwu & Yunita (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dominan (Instruksi, Konsultasi, Partisipasi Dan Delegasi) Terhadap Kinerja Karyawan PT. Kelola Jasa Artha Cabang Medan. Jurnal Manajemen Tools, Universitas Pembangunan Panca Budi.

Yawan, R. (2016). Pengaruh Motivasi Kerja Guru dan Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru SD Biak Numfor, Papua. Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains, Universitas Negeri Yogyakarta. https://doi.org/10.21831/jpms.v4i2.12949

Yakubu, A., Inekwe, I. E., & Ezeh, P. C. (2019). Leadership Styles and Employee Performance In Federal Polytechnic Idah, Kogi State, Nigeria. Journal of Public Administration and Management Research, Federal Polytechnic Idah, Kogi State, Nigeria. https://doi.org/10.36758/ijpamr/v5n3.2019/01

Yuniarti & Suprianto (2014) Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Tingkat Pendidikan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Direktorat Operasi/Produksi PT.. Dirgantara Indonesia. Jurnal Manajemen, Universitas Nurtanio.




DOI: https://doi.org/10.33365/smart.v1i2.1155

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Journal Strategy of Management and Accounting Through Research and Technology (SMART)

Organized by: Faculty of Economy and Business

Published by: Universitas Teknokrat Indonesia

Website: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/smart/index

Email: teknomark@teknokrat.ac.id

Address: Jl. Z.A. Pagar Alam No.9-11, Labuhan Ratu, Bandar Lampung. 35132