PENGEMBANGAN BAHAN AJAR PERMAINAN BOLA BESAR SEBAGAI SUMBER BELAJAR DI SMA NEGERI 1 TRIMURJO

Alfayreza Ginantara, Rachmi Marsheilla Aguss

Abstract


The purpose of this study was to develop, analyze the feasibility and analyze the responses of teachers and students to the developed product. This study uses the ADDIE development model. The test subjects in this study were one teacher and ten students of class X MIA SMA Negeri 1 Trimurjo. The data analysis technique in this research is quantitative and qualitative data analysis. The results of product validation by material experts were carried out three times, obtained a percentage score of 78,75%  (Valid), while the results of  media expert validation were carried out twice, obtained a percentage score of 90% (Very valid). The results of the teacher’s response obtained a percentage score of  85% (Very valid) and the results of student responses obtained a percentage score of 93% (Very valid). Based on the results of the feasibility assesment, the average percentage score was 86,7%, so it can be concluded that the big ball game teaching materials product developed is very suitable for use in physical education.


Full Text:

PDF

References


Andri, Tri. 2016. “Identifikasi Morfologi Galur-Galur Harapan Kedelai (Glychine max L. Merrill) Tahan CpMMV (Cowpea Mild Mottle Virus) Serta Pemanfaatannya Sebagai Modul Pembelajaran Biologi SMK Kelas X”. Malang; Universitas Negeri Malang PascaSarjana.

Arie Shandi, Shutan. 2019. “Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas V SDN 11 Kota Bima”. Jurnal Pendidikan Mandala Vol. 4, No.5, Desember.

Astra, Rini. 2018. “Pengembangan Media Pop Up Book Berbasis Kontekstual Pada Pembelajaran IPS Kelas III Sekolah Dasar”. Jambi; Universitas Jambi.

Bambang Warsita. 2008. Teknologi Pembelajaran Landasan dan Aplikasinya. Jakarta; Rineka Cipta.

Deni, Arya. 2016. “Pengembangan Media Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan Kesehatan Materi Loncat Kangkung Untuk Siswa XI Di SMK N 3 Yogyakarta Tahun Ajaran 2016/2017”. Yogyakarta; Universitas Negeri Yogyakarta.

Dudi Hartono dan Asep Saefudin. 2017. Bahan Ajar Modul 1 Permainan Bola Besar. Pusat Pengembangan Pendidikan dan Kebudayaan.

Fadilah, Ahmad. 2021. “Pengembangan Modul Pteridophyta di Taman Purbakala Pugung Raharjo sebagai Sumber Belajar di Masa Pandemi Covid-19 SMA Muhammadyah 1 Sekampung Udik”. Jurnal Ilmu Pendidikan Biologi, pg. 58-60.

Ina Magdalena, Tini Sundari, Silvi Nurkhalimah, dan Nasrullah. 2020. “Analisis Bahan Ajar”. Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial , Vol.2, No.2, Juli.

Majid, Abdul. 2008. Perencanaan Pembelajaran, Mengembangkan Standar Kompetensi Guru. Jakarta: PT Rosda Karya.

Mulyatiningsih, Endang. 2016. Metode Peneltian Terapan Bidang Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Novitasari. 2018. “Pengembangan Modul Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan Kesehatan (PENJASKES) Melalui Pendekatan Jelajah Alam Sekitar Untuk Kelas II Sd/MI Tahun Ajaran 2018/2019”. Lampung; Universitas Islam Negeri Raden Intan.

Prasetiyo, Adi. 2015 “ Pengembangan Media Belajar Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Materi Guling Depan Untuk SMP Kelas VII Tahun Ajaran 2014/2015”. Yogyakarta; Universitas Negeri Yogyakarta.

Pratyas, Rinda. 2013. “Pengembangan Bahan Ajar Senam Guling Belakang Berbasis Animasi Untuk SMP Kelas VII Semester Tahun Ajaran 2013/2014”. Yogyakarta ; Universitas Yogyakarta.

Retno, Yosi. 2021. “Pengembangan Media Pop Up Book Pada Materi Pteridophyta Sebagai Sumber Belajar Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Trimurjo”. Lampung; IAIN Metro.

Riduwan. 2009. Dasar-Dasar Statistika. Bandung: Alfabeta.

Riduwan. 2013. Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta.

Siregar, Eveline, dan Hartini Nara. 2010. Teori Belajar dan Pembelajaran. Bogor: PT Ghalia Indonesia.

Sudrajat Wiradihardja dan Syarifudin. 2017. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan. Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.

Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Supriyadi. 2015. Pemanfaatan Sumber Belajar Dalam Pembelajaran. Jakarta: Latanida.

“Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2002 Tentang Sistem Nasional Penelitian, Pengembangan, dan Penerapan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi,”.

Yudi Hari Rayanto dan Sugianti. 2020. Penelitian Pengembangan Model ADDIE Dan R2D2 : Teori Dan Praktek. Lembaga Academic & Research Institue.




DOI: https://doi.org/10.33365/joupe.v3i2.2077

Refbacks

  • There are currently no refbacks.