Penerapan Metode Human Centered Design (HCD) Untuk Perancangan UI/UX Aplikasi Smart Desa Subang

Dede Saepul

Abstract


Smart Desa Subang adalah aplikasi pemerintahan yang ada di Kabupaten Subang, dikelola oleh Pemda Subang namun pada saat ini banyak permasalahan dengan tidak berjalannya aplikasi Smart Desa Subang, oleh karna itu penulis meneliti tentang aplikasi Smart Desa Subang dengan pendekatan Human Centered Design (HCD) Pada penelitian ini menerapkan metode HCD Pengamatan dan layar antarmuka pengguna terkait dengan apa yang dibutuhkan pengguna untuk sistem. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui nilai User Exsperience dan user interface dengan melakukan pendekatan kepada pengguna. Metode HCD adalah sebuah pendekatan untuk pengembangan sistem yang memiliki tujuan untuk membuat sistem lebih interaktif dan bermanfaat. Metode HCD ini fokus pada pengguna, kebutuhan pengguna. Metode human centered design terdapat 3 tahapan yaitu Inspration, Ideation dan Implementation. hasil dari penelitian ini menggunakan pendekatan (HCD) yang berpusat pada manusia dalam hal karakteristik dan psikologi sangat cocok digunakan dalam perancangan UI/UX E-Government secondhand, dan bisa menyelesaikan masalah UI/UX aplikasi Smart Desa Subang, agar pengguna tidak kesulitan menggunakan aplikasi Smart Desa Subang. Memperbaiki dan mengevaluasi kembali UI/UX pada beberapa halaman dengan yang baru dengan metode human centered design.


Full Text:

PDF

References


G. Putu, A. P. Wulantari, N. Kadek, A. Wirdiani, and P. Wira Buana, “Penerapan Metode Human Centered Design Dalam Perancangan User Interface (Studi Kasus: PT.X),” JITTER J. Ilm. Teknol. dan Komput., vol. 2, no. 3, pp. 459–470, 2021, [Online]. Available: https://ojs.unud.ac.id/index.php/jitter/article/view/77839

T. Kushartono, S. Munawaroh, D. Kurnia, and A. Setiawan, “PENERAPAN SMART VILLAGE DI DESA WANTILAN,” vol. 6, pp. 1011–1020, 2023.

Y. Firantoko, H. Tolle, and H. M. Az-zahra, “Perancangan User Experience Dengan Menggunakan Metode Human Centered Design Untuk Aplikasi Info Calon Anggota Legislatif 2019,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 3, no. 3, pp. 2798–2806, 2019.

T. B. Novi, A. A. Supianto, and L. Fanani, “Perancangan User Experience Aplikasi Edukasi Pertanian menggunakan Human-Centered Design,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 5, no. 6, pp. 2249–2257, 2021, [Online]. Available: http://j-ptiik.ub.ac.id

A. D. Susilawati, D. Prihadi, and B. H. Irawan, “Penerapan Metode User Centered Design (UCD) Pada Sistem Informasi Pemesanan Air Galon Tirta Berkah,” Insect (Informatics Secur. J. Tek. Inform., vol. 8, no. 2, pp. 67–76, 2023, doi: 10.33506/insect.v8i2.2154.

A. R. Setiadi and H. Setiaji, “Perancangan UI/UX menggunakan pendekatan HCD (Human-Centered design) pada website Thriftdoor,” Automata, vol. 1, no. 2, pp. 228–233, 2020.

A. P. Novitasari, H. Tolle, and H. M. Az-zahra, “Evaluasi dan Perancangan User Interface untuk Meningkatkan User Experience Menggunakan Metode Human-Centered Design dan Heuristic Evaluation Pada Aplikasi Ezypos,” vol. 3, no. 2, pp. 1733–1740, 2019.

M. U. A. Iryanto, W. H. N. Putra, A. Dwi, and Herlambang, “Evaluasi Usability Aplikasi SIAP TARIK Dengan Menggunakan Metode Usability Testing dan System Usability Scale (SUS) Pada Puskesmas Tarik Sidoarjo,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 3, no. 8, pp. 7708–7716, 2019.

M. Yusuf, A. Rachmadi, and R. I. Rokhmawati, “Evaluasi Desain Antarmuka Pengguna Website Kabupaten Blitar Menggunakan Metode Usability Testing (Studi Pada Dinas Pemerintahan Kabupaten Blitar),” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 2, no. 7, pp. 2494–2503, 2018.

Y. R. Ramadhan, I. M. Nugroho, and I. K. Anwar, “Redesign the User Interface of the Purwakarta Disdukcapil Mobile Application Using Kansei Engineering,” Sinkron, vol. 7, no. 1, pp. 66–75, 2022, doi: 10.33395/sinkron.v7i1.11240.

S. Setiawansyah, “Sistem Pendukung Keputusan Rekomendasi Tempat Wisata Menggunakan Metode TOPSIS,” J. Ilm. Inform. dan Ilmu Komput., vol. 1, no. 2, pp. 54–62, 2022.

A. D. Wahyudi, “Penerapan Metode Evaluation based on Distance from Average Solution (EDAS) Untuk Penentuan Ketua OSIS,” J. Ilm. Inform. dan Ilmu Komput., vol. 1, no. 1, pp. 33–45, 2022.




DOI: https://doi.org/10.33365/jatika.v4i3.3594

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 dede saepul dede saepul milah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA)

Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Program Studi S1 Informatika, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhanratu, Bandarlampung, Indonesia
Phone : 0721 70 20 22

Website : http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/informatika

Email    : jatika@teknokrat.ac.id

Creative Commons License
Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.