PENERAPAN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT UNTUK MENDUKUNG MARKETING CREDIT EXECUTIVE (STUDI KASUS: PT FIF GROUP)

Merti Warsela, Agung Deni Wahyudi, Ari Sulistiyawati

Abstract


PT. FIF Group merupakan grup perusahaan yang bergerak di bidang pembiayaan konsumen terutama untuk pembiayaan motor dan mobil serta peminjaman dana tunai. Di Kota Bandar Lampung FIF merupakan perusahaan pembiayaan terbesar dengan jumlah nasabah pada tahun 2020 sekitar 283.000 jiwa. Seiring bertambahnya jumlah nasabah yang ada, mengakibatkan adanya permasalahan yaitu bagaimana memperoleh dan memberikan informasi mengenai produk yang ditawarkan dengan cepat. Banyak nasabah yang menyampaikan keluhannya karena keterbatasan sarana dalam memperoleh informasi dan promosi mengenai peminjaman dana serta melakukan pendaftaran peminjaman dana. Sistem yang berjalan pada saat ini proses pendaftaran dan pengajuan berkas dokumen harus datang langsung ke perusahaan. Permasalahan lain juga terjadi pada bagian Marketing Credit Executive (MCE) dimana proses validasi data nasabah tidak bisa dilakukan secara mandiri, dikarenakan data nasabah hanya dapat dilihat pada komputer admin di perusahaan. Dengan rata-rata jumlah nasabah 80 perhari hal ini menyebabkan keterlambatan proses validasi dari pihak MCE dikarenakan harus menunggu konfirmasi dari admin perusahaan. Perlu adanya suatu media yang dapat mengelola hubungan antara perusahaan dengan pelanggan yang dapat menambah tingkat kepuasan pelanggan dan memicu loyalitas pelanggan, salah satu caranya adalah dengan mengaplikasikan konsep Customer Relationship Management (CRM) Adanya sistem ini diharapkan dapat menjadi solusi terhadap masalah yang dihadapi oleh perusahaan serta perusahaan dapat membangun ikatan yang lebih kuat dengan para nasabah yang bertujuan untuk memaksimalkan loyalitas nasabah.

Kata Kunci: Penerapan Strategi Customer Relationship Management (CRM), Black box Testing, Information Systems.


Full Text:

PDF

References


A. M. Sari, D. Darwis, And D. Dartnono, “E-Marketing Pada Dealer Motor Tvs Cabang Unit 2 Berbasis Web,” J. Ilm. Infrastruktur Teknol. Inf., Vol. 2, No. 1, 2021.

M. W. Putra, D. Darwis, And A. T. Priandika, “Pengukuran Kinerja Keuangan Menggunakan Analisis Rasio Keuangan Sebagai Dasar Penilaian Kinerja Keuangan (Studi Kasus: Cv Sumber Makmur Abadi Lampung Tengah),” J. Ilm. Sist. Inf. Akunt., Vol. 1, No. 1, Pp. 48–59, 2021.

R. Rusliyawati, T. M. Putri, And D. Darwis, “Penerapan Metode Garis Lurus Dalam Sistem Informasi Akuntansi Perhitungan Penyusutan Aktiva Tetap Pada Po Puspa Jaya,” J. Ilm. Sist. Inf. Akunt., Vol. 1, No. 1, Pp. 1–13, 2021.

A. I. Rahmansyah And D. Darwis, “Sistem Informasi Akuntansi Pengendalian Internal Terhadap Penjualan (Studi Kasus: Cv. Anugrah Ps),” J. Teknol. Dan Sist. Inf., Vol. 1, No. 2, Pp. 42–49, 2020.

D. Darwis And D. M. Pauristina, “Audit Sistem Informasi Menggunakan Framework Cobit 4.1 Sebagai Upaya Evaluasi Pengolahan Data Pada Smkk Bpk Penabur Bandar Lampung,” J. Ilm. Infrastruktur Teknol. Inf., Vol. 1, No. 1, Pp. 1–6, 2020.

D. Darwis, D. Wahyuni, And D. Dartono, “Sistem Informasi Akuntansi Pengolahan Dana Kas Kecil Menggunakan Metode Imprest Pada Pt Sinar Sosro Bandarlampung,” J. Teknol. Dan Sist. Inf., Vol. 1, No. 1, Pp. 15–21, 2020.

A. D. Wahyudi, “Sistem Informasi Inventory Gudang Dalam Ketersediaan Stok Barang Menggunakan Metode Buffer Stok,” J. Inform. Dan Rekayasa Perangkat Lunak, Vol. 1, No. 2, Pp. 174–182, 2020.

S. Maulida, F. Hamidy, And A. D. Wahyudi, “Monitoring Aplikasi Menggunakan Dashboard Untuk Sistem Informasi Akuntansi Pembelian Dan Penjualan (Studi Kasus: Ud Apung),” J. Tekno Kompak, Vol. 14, No. 1, 2020.

N. Anisyah, “Customer Relationship Management Menggunakan Metode Market Basket Analysis (Studi Kasus Irlanda Alumunium).” Perpustakaan Universitas Teknokrat Indonesia, 2018.

A. H. Romdhoni, M. Tho’in, And A. Wahyudi, “Sistem Ekonomi Perbankan Berlandaskan Bunga (Analisis Perdebatan Bunga Bank Termasuk Riba Atau Tidak),” J. Akunt. Dan Pajak, Vol. 13, No. 01, 2012.

D. Damayanti, “Rancang Bangun Sistem Pengukuran Keselarasan Teknologi Dan Bisnis Untuk Proses Auditing,” J. Tekno Kompak, Vol. 14, No. 2, Pp. 92–97, 2020.

A. Alfiah And D. Damayanti, “Aplikasi E-Marketplace Penjualan Hasil Panen Ikan Lele (Studi Kasus: Kabupaten Pringsewu Kecamatan Pagelaran),” J. Teknol. Dan Sist. Inf., Vol. 1, No. 1, Pp. 111–117, 2020.

R. Rusliyawati, D. Damayanti, And F. N. Prawira, “Implementation Of Saw Method For Determining Scrm Model As Business Strategy In Higher Education,” In International Conference On Information Technology And Business (Icitb), 2020.

P. Hana, R. Rusliyawati, And D. Damayanti, “Pengaruh Media Richness Dan Frequently Update Terhadap Loyali Tas Civitas Akademika Perguruan Tinggi,” J. Tekno Kompak, Vol. 13, No. 2, Pp. 7–10, 2019.

R. A.S And M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek. Bandung : Informatika. 2015.

F. D. Apriyanti, “Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pengeluaran Operasional Perusahaan,” J. Tekno Kompak, Vol. 13, No. 1, Pp. 1–6, 2019.

D. A. Megawati, “Analisis Perbandingan Social Commerce Dari Sudut Pengguna Website,” J. Teknoinfo, Vol. 11, No. 1, Pp. 10–13, 2017.

H. Sulistiani And A. Tjahyanto, “Heterogeneous Feature Selection For Classification Of Customer Loyalty Fast Moving Consumer Goods (Case Study: Instant Noodle).,” J. Theor. Appl. Inf. Technol., Vol. 94, No. 1, 2016.

A. Surahman, “Pengembangan Market Segmentasi Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing Pada E-Marketplace,” J. Komput. Dan Inform., Vol. 15, No. 1, Pp. 118–126, 2020.

H. Sulistiani And D. Darwis, “Penerapan Metode Agile Untuk Pengembangan Online Analytical Processing ( Olap ) Pada Data Penjualan ( Studi Kasus : Cv Adilia Lestari ),” J. Coreit, Vol. 6, No. 1, Pp. 50–56, 2020.

A. S. Rosa, “Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek,” 2016.




DOI: https://doi.org/10.33365/jtsi.v2i2.870

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Merti Merti warsela, Agung Deni Agung deni wahyudi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


JURNAL Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI)
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Prodi S1 Sistem Informasi FTIK Universitas Teknokrat Indonesia

W: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi
E : jtsi@teknokrat.ac.id.
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhan Ratu, Bandarlampung

Creative Commons License
Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.