SISTEM INFOMASI SURAT PERINTAH TUGAS MENGGUNAKAN PENDEKATAN WEB ENGINEERING

Lailatul Qomariah, Adi Sucipto

Abstract


Abstrak - Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi (BMBK) Provinsi Lampung adalah suatu instansi pemerintahan yang memiliki tugas untuk memberikan pembinaan kepada pelaksana konstruksi, penyuluhan dan pelatihan kepada pelaksana konstruksi di Provinsi Lampung. Banyak kegiatan yang mengharuskan pegawai melakukan tugas di luar instansi, sehingga memerlukan adanya SPT sebagai surat resmi yang dapat dijadikan salah satu bukti dilaksanakannya tugas tersebut. Sampai saat ini proses pengolahan data SPT pada dinas BMBK Provinsi Lampung masih berjalan secara konvesional, penyimpanan data SPT masih dilakukan secara manual, sehingga tidak adanya salinan data secara elekteronik jika terjadi kerusakan atau kehilangan data, dan juga pada saat pencarian kembali data SPT. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sistem informasi surat perintah tugas berbasis web pada Dinas BMBK Provinsi Lampung dengan menggunakan pendekatan Web Engineering yang diharapkan sistem ini dapat membantu pegawai Dinas BMBK Provinsi Lampung dalam memproses dan mengolah data SPT karena adanya penyimpanan data secara elektronik. Sistem yang dihasilkan berbasis website dengan hasil pengujian yang telah dilakukan menggunakan pengujian blackbox dan pengujian usability yang mengacu pada ISO 9241:11. Berdasarkan aspek fungsionalitasnya sistem ini dapat melakukan fungsinya dengan baik, dan berdasarkan aspek kebergunaannya sistem ini mendapatkan hasil nilai 74,4 % yang berarti sistem ini masih dapat dikatakan layak untuk digunakan.

Full Text:

PDF

References


H. E. Mustakim, Saputr, S. and Aszani., "Membangun Web Engineerig Puzzle Research Data Mining Menggunakan Metode Navigational Development Technique," Jurnal Rekayasa dan Manajemen Sistem Informasi, vol. 2, pp. 1-10, 2016.

E. Y. Anggreini, "Pengantar Sistem Informasi, 1 penyunt., Yogyakarta: Andi.," Pengantar Sistem Informasi, 1 penyunt., Yogyakarta: Andi, 2017.

L. Ariyanti, M. N. D. Satria and D. Alita, "Sistem Informasi Akademik dan Administrasi dengan Metode Extreme Programming pada Lembaga Kursus dan Pelatihan," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 1, pp. 90-96, 2020.

Fitriyana and A. Sucipto, "Sistem Informasi Penjualan Oleh Sales Marketing pada PT Erlangga Mahameru," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 1, pp. 105-110, 2020.

Andre and A. T. Prastowo, "Sistem Informasi Order jasa Pariwisata (Studi Kasus: Musa Tour Lampung)," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 1, pp. 1-7, 2020.

D. PP, "Permendagri No.55 Tahun 2010_Batang Tubuh - Ditjen PP, [Online]. Available: https://peraturan.go.id/peraturan/view.html?id=11e44c51230ec160bd25313233333239. [Diakses 21 Juli 2018].," 2010.

S. Yuhefizar, I. H. Mooduto and S. R. HIdayat., "Cara Mudah Membangun Website Interaktif Menggunakan Content Management System Joomla (CMS), Revisi penyunt., Jakarta: Alex Media Komputindo," 2009.

B. D. Juniansyah1, E. R. Susanto and A. D. Wahyudi, "Pembuatan E-Commerce Pemesanan Jasa Event Organizer Untuk Zero Seven Entertaiment," TEKNOKOMPAK, vol. 14, no. 1, pp. 41-46, 2020.

Damayanti, D. A. Megawati, D. Santia and I. Kurniawan, "Rancang Bangun Sistem Pengukuran Keselarasan Teknologi dan Bisnis untuk Proses Auditing," TEKNOKOMPAK, vol. 14, no. 2, pp. 92-97, 2020.

Yusmaida, Neneng and A. Ambarwari, "Sistem Informasi Pencarian Kos Berbasis Web dengan Menggunakan Metode Hill Climbing," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 1, pp. 68-74, 2020.

S. Ahdan and P. I. Sari, "Pengembangan Aplikasi Web Untuk Simulasi Simpan Pinjam (Studi Kasus: BMT L-Risma)," TEKNOKOMPAK, vol. 14, no. 1, pp. 33-40, 2020.

Y. Rahmanto, S. Hotijah and Damayanti, "Perancangan Sistem Informasi Geografis Kebudayaan Lampung Berbasis Mobile," JDMSI, vol. 1, no. 3, pp. 19-25, 2020.

Y. Anggraini, D. Pasha, Damayanti and A. Setiawan, "Sistem Informasi Penjualan Sepeda Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Orbit Station)," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 2, pp. 64-70, 2020.

D. Alita, I. Sari, A. R. Isnain and Styawati, "Penerapan Naive Bayes Classifier untuk Pendukung Keputusan Penerima Beasiswa," JDMSI, vol. 2, no. 1, pp. 17-23, 2021.

A. Ikhsan, M. Najib and F. Ulum, "Sistem Informasi Geografis Toko DIstro Berdasarkan Rating Kota Bandar Lampung Berbasis Web," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 2, pp. 71-79, 2020.

Y. Fernando, I. Ahmad, A. Azmi and R. I. Borman, "Penerapan Teknologi Augmented Reality Katalog Perumahan Sebagai Media Pemasaran Pada PT. San Esha Arthamas," Jurnal Sains Komputer & Informatika (J-SAKTI), vol. 5, no. 1, pp. 62-71, 2021.

A. Triyono, Muhaqiqin and M. N. D. Satria, "Aplikasi Permbelajaran Biologi Tentang Tanaman Berbasis Augmented Reality Untu Kelas XI," Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA), vol. 2, no. 1, pp. 39-53, 2021.

Supono and V. Putratama, "Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter, 1 penyunt., Yogyakarta: Deepublish, p. 3.," 2018.

S. Alim1, P. P. Lestari2 and Rusliyawati, "Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Tanaman Kakao Menggunakan Metode Certainty Factor pada Kelompok Tani PT Olam Indonesia (Cocoa) Cabang Lampung," JDMSI, vol. 1, no. 4, pp. 26-31, 2020.

Rusliyawati, A. D. Suryani and Q. J. Ardian, "Rancang Bangun Identifikasi Kebutuhan Kalori dengan Aplikasi Go Healthy Life," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 1, pp. 47-56, 2020.




DOI: https://doi.org/10.33365/jtsi.v2i1.592

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Lailatul Qomariah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


JURNAL Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI)
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Prodi S1 Sistem Informasi FTIK Universitas Teknokrat Indonesia

W: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi
E : jtsi@teknokrat.ac.id.
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhan Ratu, Bandarlampung

Creative Commons License
Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.