Analisis Keefektifan Perkuliahan Online Pada Mahasiswa Di Saat Pandemik Covid 19

Reyhan Muhammad Januar, Dedi Rianto Rahadi

Abstract


Perkuliahan online atau bisa juga di sebut perkuliahan secara daring merupakan sarana utama dalam sebuah pembelajaran ketika pembalajaran secara langsung atau tatap muka secara langsung tidak bisa di lakukan seperti yang terjadi pada saat ini yaitu saat pandemi terjadi. Semua pembelajaran saat ini di lakukan secara online atau daring demi keamanan kita semua di karena ada yang pandemik covid 19. Hampir sebanyak 300 juta siswa di penjuru dunia terdampak akibat daripenyebaran COVID-19 yang semakin meluas menerut UNESCO dampak dari penutupan sekolah di karenakan pandemi ini. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektifitas pembalajaran daring atau perkuliahan secara daring pada mahasiswa di cikarang dan di luar cikarang di saat Pandemi Covid-19. Penelitian ini menggunakan metedo penelitian secara deskriptif kuantitatif denganmenggunakan kuesioner melalui metode survey melalui google form yang di sebarkan secara online.

Kata Kunci: Kuesioner, Covid 19, Pembalajaran daring, pandemik


Full Text:

PDF

References


Priyambodo, T. K., & Prayudi, Y. (2015). Information Security Strategy on Mobile Device Based eGoverment, 10(2), 652–660.

Waziri, M. D., & Yonah, Z. O. (2014). A Secure Maturity Model for Protecting e-Government Services : A Case of Tanzania, 3(5), 98–106.

Darmalaksana, W., Hambali, R., Masrur, A., & Muhlas, M. (2020). Analisis Pembelajaran Online Masa WFH Pandemic Covid-19 sebagai Tantangan Pemimpin Digital Abad 21. Karya Tulis Ilmiah (KTI) Masa WorkFromHome (WFH) Covid-19 UIN Sunan Gunung Djati Bandung, 1-12. http://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/30434.

Hasanah, A., Lestari, A. S., Rahman, A. Y., & Daniel, Y. I. (2020). Analisis aktivitas belajar daringmahasiswapada pandemi Covid-19. http://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/30565

He, W., Xu, G., & Kruck, S. E. (2019). Online IS education for the 21st century. Journal of Information Systems Education, 25(2), 1. https://aisel.aisnet.org/jise/vol25/iss2/.

Huda, M., Maseleno, A., Teh, K. S. M., Don, A. G., Basiron, B., Jasmi, K. A., ... & Ahmad, R. (2018). Understanding Modern Learning Environment (MLE) in Big Data Era. International Journal of Emerging Technologies in Learning (iJET), 13(05), 71-85.

Maulana, H. A., & Hamidi, M. (2020). Persepsi Mahasiswa terhadap Pembelajaran Daring pada Mata Kuliah Praktik di Pendidikan Vokasi. Equilibrium: Jurnal Pendidikan, 8(2), 224-231. https://doi.org/10.26618/equilibrium.v8i2.3443.

Palvia, S., Aeron, P., Gupta, P., Mahapatra, D., Parida, R., Rosner, R., & Sindhi, S. (2018). Online education: Worldwide status, challenges, trends, and implications. https://doi.org/10.1080/1097198X.2018.1542262.

Shi, H., Han, X., Jiang, N., Cao, Y., Alwalid, O., Gu, J., ... & Zheng, C. (2020). Radiological findings from 81 patients with COVID-19 pneumonia in Wuhan, China: a descriptive study. The Lancet Infectious Diseases. https://doi.org/10.1016/S1473-3099(20)30086-4.

Siregar, H. S., Sugilar, H., Ukit, U., & Hambali, H. (2020) Merekonstruksi alam dalam kajian sains dan agama: Studi kasus pada masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dampak Covid-19. Digital Library UIN Sunan Gunung Djati Bandung. http://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/30700.

Sohrabi, C., Alsafi, Z., O’Neill, N., Khan, M., Kerwan, A., Al-Jabir, A., ... & Agha, R. (2020). World Health Organization declares global emergency: A review of the 2019 novel coronavirus (COVID-19). International Journal of Surgery. https://doi.org/10.1016/j.ijsu.2020.02.034.

Yaumi, Muhammad. (2018). MEDIA DAN TEKNOLOGI PEMBELAJARAN. Jakarta: PRENADAMEDIA GROUP




DOI: https://doi.org/10.33365/jtsi.v3i4.470

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Reyhan Muhammad Januar, Dedi Rianto Rahadi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


JURNAL Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI)
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Prodi S1 Sistem Informasi FTIK Universitas Teknokrat Indonesia

W: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi
E : jtsi@teknokrat.ac.id.
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhan Ratu, Bandarlampung

Creative Commons License
Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.