ANALISIS KESALAHAN DALAM MENYELESAIKAN SOAL KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS PADAMATA KULIAH KAPITA SELEKTA MATEMATIKA SMP

Nia Jusniani

Abstract


Kapita Selekta Matematika SMP menjadi salah satu mata kuliah yang amat penting dalam perkuliahan, karena akan menjadi bekal mahasiswa ketika nanti menjadi pendidik pada jenjang SMP. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan dan menelaah kesalahan mahasiswa dalam mengerjakan soal berdasarkan kemampuan pemahaman matematis dalam mata kuliah Kapita Selekta Matematika SMP pada materi Himpunan dan Aljabar sebagai acuan seberapa jauh pemahaman mahasiswa dalam mengerjakan soal dan melakukan milimalisasi dalam kesalahaan saat mengerjakan soal. Penelitian ini menggunakan Metode kualitatif. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa pendidikan matematika semester 1 Unversitas Suryakancana tahun akademik 2021/2022 yang berjumlah 8 orang. Pengumpulan data dan instrumen menggunakan tes kemampuan pemahaman matematis sedangkan dalam menganalisis kesalahan menggunakan prosedur analisis kesalahan Newman. Hasil dari penelitian ini adalah kesalahan yang paling sering dilakukan mahasiswa adalah tidak bisa menuliskan apa yang diketahui dan ditanyakan dalam soal tersebut. Selain itu kesalahan lain dalam pemahaman soal adalah menuliskan apa yang diketahui dan ditanyakan namun kurang tepat. Sedangkan kesalahan yang paling sedikit dilakukan oleh mahasiswa adalah kesalahan membaca soal yakni tidak bisa membaca satuan dan simbol dengan benar.

Kata Kunci: Pemahaman Matematis, Analisis Kesalahan, Kapita Selekta


Full Text:

PDF

References


Agustina, L., Rochmad., & Isnarto. (2021). Kemampuan Pemahaman Matematis pada Mata Kuliah Pengantar Dasar Matematika. (PRISMA) Prosiding Seminar Nasional Matematika, 4, 262-267. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/

Amalia, S., R. (2017). Analisis Kesalahan Berdasarkan Prosedur Newman Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Ditinjau Dari Gaya Kognitif Mahasiswa. Aksioma, 8(1), 17-30. http://journal.upinggris.ac.id/index.php/aksioma/article/view/1505

Andriani, L. (2019). Analisis Kesalahan Mahasiswa Dalam Meyelesaikan Soal Himpunan Di Program Studi Pendidikan Matematika Uin Suska Riau. Journal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(2), 550-562. https://j-cup.org/index.php/cendekia/article/view/146

Aulia, J., & Kartini. (2021). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika Pada Materi Himpunan Kelas VII SMP/MTs. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 484-500. https://j-cup.org/index.php/cendekia/article/view/503

Damayanti, N., W., Mayangsari, S., N., & Mahardika, L., T. (2017). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Pemahaman Konsep Operasi Hitung Pada Pecahan. Jurnal Ilmiah Edutic, 4(1).

Hidayat, D., W., & Pujiastuti, H. (2019). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Matematis Pada Materi Himpunan. Jurnal Analisa, 5(1), 59-67.

Jusniani, N. (2018). Analisis Kesalahan Jawaban Siswa Pada Kemampuan Pemahaman Matematis Melalui Pembelajaran Konstektual. Prisma, 7(1),82-90. https://jurnal.unsur.ac.id/prisma/article/view/361

Lusiana, L. (2017). Analisis Kesalahan Mahasiswa Dalam Memecahkan Masalah Pada Materi Himpunan Ditinjau Dari Gaya Kognitif. JPPM (Jurnal Penelitian dan Pembelajaran Matematika), 10(1), 24-29. https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JPPM/article/view/1290

Muda, H, H., Alhaddad, I., & Saidi, S. (2021). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Operasi Hitung Bentuk Aljabar. Jurnal Pendidikan Guru Matematika, 2(1), 195-204. http://ejournal.unkhair.ac.id/index.php/matematika/article/view/3150

Mulyani, A., Indah, E, K, N., & Satria, A, P. (2018). Analisis Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Smp Pada Materi Bentuk Aljabar. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika,7(2) https://journal.institutpendidikan.ac.id/index.php/mosharafa/article/view/mv7n2_10

Oktaviani, S., & Haerudin. (2021). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas Vii Pada Materi Bentuk Aljabar. (JPMI) Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(4), 875-882. https://www.journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/jpmi/article/view/7006

Patricia, F, A., & Zamzam, K, F. (2021). Analisis Kesalahan Siswa Kelas 7 SMP dalam Penulisan Himpunan. Prosiding Seminar Nasional IKIP Budi Utomo, 2(1), 456-460. http://ejurnal.budiutomomalang.ac.id/index.php/prosiding/article/view/895

Radiusman., & Simanjuntak, M. (2021). Analisis Kesalahan Mahasiswa Calon Guru Sekolah Dasar dalam Menyelesaikan Soal Pembuktian Aljabar. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), 5(1), 149-159. http://jurnal.ugj.ac.id/index.php/JNPM/article/view/4336

Rahmawati, D., & Permata, L, D. (2018). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Program Linear Dengan Prosedur Newman. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika, 5(2), 173-185. https://jurnal.uns.ac.id/jpm/article/view/26050/18266

Ruswana, A., M. (2019). Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Matematis Mahasiswa melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Formulate-Share-Listen-Create (FSLC). Prisma Sains : Jurnal Pengkajian Ilmu dan Pembelajaran Matematika dan IPA IKIP Mutaram, 7(1), 91-99. https://e-journal.undikma.ac.id/index.php/prismasains/article/view/1424

Ruswana, A., M., & Zamnah, L., N. (2018). Korelasi Antara Self-Regulated Learning Dengan Kemampuan Pemahaman Matematis Mahasiswa. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 7(3), 381-388. https://journal.institutpendidikan.ac.id/indexx.php/mosharafa/article/view/mv7n3_7

Rosmawati, Rd., R., & Sritresna, T. (2021). Kemampuan Pemahaman Matematis ditinjau dari Self-Confidence Siswa pada Materi Aljabar dengan Menggunakan Pembelajaran Daring. Plus Minus, 1(1), 275-290. https://journal.institutpendidikan.ac.id/index.php/plusminus

Vitantri, C, A. (2021). Analisis Kesalahan Mahasiswa Tingkat Awal Dalam Menyelesaikan Soal Aljabar. (JPMI) Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(2), 295-306. https://www.journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/jpmi/article/view/6705

Zamnah, L., N., & Ruswana, A., M. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Self-Directed Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Matematis Mahasiswa. (JPMI) Jurnal Pendidikan Matematika, 3(2), 52-56. 52.




DOI: https://doi.org/10.33365/ji-mr.v3i2.2294

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

JI-MR is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Mathematics Education Department, Faculty of Arts and Education.
Universitas Teknokrat Indonesia 
All rights reserved.