IMPLEMENTASI ESP32 UNTUK PENGUKURAN DAYA TAHAN OTOT TES PUSH UP

Rendy Ramadhan, Heni Sulistiani2, Yuri Rahmanto, Ani Sesanti, Benhouzer N.P Pasaribu

Abstract


Push up adalah suatu jenis senam kekuatan yang berfungsi untuk menguatkan otot bisep maupun trisep. Posisi awal tidur tengkurap dengan tangan di sisi kanan kiri badan, kemudian badan di dorong ke atas dengan kekuatan tangan. Berdasarkan permasalahan di atas maka dalam penelitian ini akan dikembangkan sistem pengukuran daya tahan otot tes push up, dimana alat ini memiliki 4 modul sensor LDR, 4 sensor laser KY008 yang dipasang untuk mendeteksi bagian bahu dan bagian pinggang, karena push up di katakan mendekati sempurna jika posisi bahu dan pinggang dalam keadaan sejajar atau lurus. Namun apabila salah satu sensor cahaya yang berupa modul LDR tidak terputus dengan cahaya yang di tampilkan sensor laser, maka rangkaian alat penghitung push up dengan aplikasi ini tidak akan menghitung perolehan push up. Alat penghitung jumlah push up akan menghitung apabila posisi push up mendekati sempurna dan akan mengirim kan hasil perolehan push up kedalam database MySQL yang terhubung ke Php MyAdmin, yang nanti nya akan di tampilkan ke dalam aplikasi webserver. Sistem pengukuran daya tahan otot tes push up telah diuji dan mendapatkan keberhasilan dengan persentasi 100%.


Keywords


MySQL; push-up counter; PHP; web server; ESP32

Full Text:

PDF

References


Rosyady, A.F., Sucipto, A., Qushoyyi, T.A., Khairunnisa, P.A., Astaraja, A. And Endramawan, O.P., 2022. Sistem Pelatihan Smart Innovation Untuk Atlit Taekwondo Menggunakan Sensor Multivariabel Dan Terintegrasi Dengan Website Selama Pandemi Covid-19. Journal Of Electrical Engineering And Computer (Jeecom), 4(1), Pp.38-45.

Rifaini, A., Sintaro, S. And Surahman, A., 2021. Alat Perangkap Dan Kamera Pengawas Dengan Menggunakan Esp32-Cam Sebagai Sistem Keamanan Kandang Ayam. Jurnal Teknik Dan Sistem Komputer, 2(2), Pp.52-63.

Jayadi, A., Samsugi, S., Ardilles, E.K. And Adhinata, F.D., 2022, November. Monitoring Water Quality For Catfish Ponds Using Fuzzy Mamdani Method With Internet Of Things. In 2022 International Conference On Information Technology Research And Innovation (Icitri) (Pp. 77-82). Ieee.

Hendrikus, H., Setyanigsih, F.A. And Suhardi, S., 2022. Sistem Pengontrolan Dan Monitoring Pada Kandang Ayam Broiler Berbasis Internet Of Things (Iot). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 3(1), Pp.117-128.

Aldiansyah, A.B., Hakimah, M. And Tukadi, T., 2022, December. Sistem Monitoring Dan Kontrol Rumah Berbasis Internet Of Things (Iot). In Prosiding Seminar Nasional Sains Dan Teknologi Terapan.

Rosadi, D., Hardiansyah, L. And Rusdiana, A., 2018. Pengembangan Teknologi Alat Ukur Push Up Berbasis Microcontroller Dengan Sensor Ultrasonic. Jtikor (Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan), 3(1), Pp.34-38.

Sulaiman, S., 2017. Alat Penghitung Jumlah Push Up Dengan Aplikasi Infrared. Jurnal Tekno, 14(2), Pp.46-53.

Sawal, S., Fitri, A. And Waruni, M., 2019. Perancangan Alat Olahraga Penghitung Pull Up Berbasis Mikrokontroler Mengunakan Sensor Ultrasonik. Jurnal Jte Uniba, 4(1).

Aryana, G., 2013. Pengaruh Pelatihan Push-Up Terhadap Peningkatan Kekuatan Menarik Dan Mendorong Otot Lengan. Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha, 1(1).

Hareva, D.H., Wirawan, A. And Y Hardjono, B., 2020. Optimalisasi Penggunaan Pendingin Ruangan Sistem Kelas Cerdas. Prosiding Sisfotek, 4(1), Pp.1-6.

Sintaro, S., Surahman, A. And Pranata, C.A., 2021. Sistem Pengontrol Cahaya Pada Lampu Tubular Daylight Berbasis Iot. Jurnal Teknologi Dan Sistem Tertanam, 2(1), Pp.28-35.

Siregar, Y.E., Mardela, R., Aziz, I., Irawan, R. And Arifan, I., 2022. Uji Validitas Dan Reliabilitas Instrumen Tes Kekuatan Push-Up Berbasis Digital. Gladiator, 2(5), Pp.198-206.

Nashrullah, A., Hidayatullah, F. And Handayani, H.Y., 2022. Pengukuran Aspek Kekuatan Lengan Dengan Instrumen Push Up Test Pada Siswa Smpn 1 Bangkalan Secara Tatap Muka. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 8(2).

Jusuf, H., Ma’ruf, M.L.I. And Kusuma, I., 2022. Perancangan Prototype Tempat Sampah Pintar Berbasis Internet Of Things. Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 11(3), Pp.807-818.

Rahmanto, Y., Rifaini, A., Samsugi, S. And Riskiono, S.D., 2020. Sistem Monitoring Ph Air Pada Aquaponik Menggunakan Mikrokontroler Arduino Uno. Jurnal Teknologi Dan Sistem Tertanam, 1(1), Pp.23-28.




DOI: https://doi.org/10.33365/jtikom.v3i2.2348

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Rendy Ramadhan, Heni Sulistiani2, Yuri Rahmanto, Ani Sesanti, Benhouzer N.P Pasaribu

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Organized by: The S1 Computer Engineering Study Program, Faculty of Engineering and Computer Science

Published by: Universitas Teknokrat Indonesia

Website: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/jtikom

Email: jtikom@teknokrat.ac.id

Address: ZA. Pagar Alam Street No. 9 -11, Labuhan Ratu, Bandar Lampung, Indonesia 35132

________________________________________________________________________________________

Creative Commons License

Jurnal Teknik dan Sistem Komputer is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.